Author Archives: pmancoffeemix

Strategi Peningkatan Mutu Pendidikan Melalui Pendekatan Pendidikan Berbasis Masyarakat (Community Based Education)

ABSTRAK 

Pendidikan Berbasiskan masyarakat pada (Comunity Based Education) intinya adalah bahwa masyarakat yang menentukan kebijakan serta ikut berpartisipasi dalam me-nanggung beban pendidikan, bersama seluruh ma-syarakat setempat, tentang pendidikan yang bermutu bagi anak-anak mereka. Dalam pengertian ini masyarakat tidak semestinya menyerahkan seluruh pendidikan anak-anak mereka kepada sekolah semena-mena, tetapi ikut memikirkan serta bertanggung-jawab bersama kalangan pendidikan akan berhasilnya pendidikan anak-anak mereka. Dengan demikian, akan diharapkan tercipta hubungan yang harmonis antara pendidikan dirumah dan pendidikan disekolah serta pendidikan diluar sekolah.

Kata kunci: Pendidikan Berbasis Masyarakat (CBE), Mutu Pendidikan. Read the rest of this entry

Peran Komunikasi sebagai Basis Kekuasaan dalam Organisasi

ABSTRAK

Komunikasi pada dasarnya digunakan sebagai alat atau transmisi yang menitik beratkan kepada gagasan pengiriman, penyebaran, dan pemberian informasi kepada orang lain. Namun ada gagasan lain yang mengemukakan bahwa komunikasi bukan hanya alat tetapi sebagai sarana pikiran yaitu komunikasi dipakai untuk maksud tertentu seperti memberi intruksi, membujuk, dan memperoleh kekuasaan. Dalam konteks organisasi komunikasi salah satunya digunakan untuk menentukan tujuan, norma dan prilaku organisasi. Organisasi ini dapat dipandang sebagai suatu sarana kekuasaan. Dimana individu dapat memiliki kekuasaan, dan melaksanakannya melalui komunikasi dan menciptakan tindakan yang terorganisir.

Kata Kunci: Organisasi, Kekuasaan, Komunikasi Read the rest of this entry

Mengatasi Kejenuhan dari Aktifitas sebagai Mahasiswa

Bicara mengenai aktifitas sebagai mahasiswa, tentu tidak asing lagi dengan beragam aktifitas mulai dari kegiatan perkuliahan, praktek, hingga mengikuti kegiatan intra maupun ektra kampus. Dalam menjalani aktifitas itu semua, tentunya kita pasti mengalami satu titik waktu dimana kita akan mengalami suatu kebuntuan. Buntu ide yang menghambat kreatifitas dalam aktifitas, berada dalam satu keadaan yang kurang mengenakan, membuat suntuk dan yang pasti energi yang ada pada diri kita sedang berada pada kondisi yang negatif. Intinya adalah kejenuhan! Read the rest of this entry

Ranking dan Peringkat Universitas se-Indonesia versi Webometrics Januari 2010

Ini dia peringkat atau ranking Universitas di Indonesia versi Webometrics untuk periode Januari 2010.Adakah Universitas kalian masuk dalam daftar?Di posisi pertama diduduki oleh Universitas Gajah Mada,disusul Institut Teknologi bandung dan seterusnya. Read the rest of this entry